Bersengketa Secara Gratis
Oleh : Faris Naufal SH. Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) adalah badan yang bertugas menangani dan menyelesaikan sengketa antara pelaku usaha dan konsumen. BPSK pada dasarnya dibentuk guna menjembatani penyelesaian sengketa konsumen yang bersifat mikro dengan prosedur yang sederhana dengan cara mediasi, konsiliasi dan arbitrase. Penyelesaian sengketa konsumen melalui jalur konsiliasi dilakukan secara sendiri oleh […]